Sunday, August 5, 2012

Menu Kukus Sangat Sehat Untuk Buka Puasa

detail berita 



SETELAH sekira 12 jam menahan rasa lapar dan dahaga, banyak orang membabi buta menyantap makanan saat berbuka puasa. Makan berlebihan saat perut kosong akan berdampak buruk, apalagi bila salah memilih menu. Untuk alternatif lebih baik, pilih saja olahan kukus.

Sebagian besar warga Jakarta hobi menyantap menu gorengan saat berbuka. Rasanya gurih hingga selalu dicari. Padahal, olahan serba kukus jauh lebih sehat bagi penikmatnya lantaran tak menggunakan minyak, yang menyumbang lemak jahat untuk tubuh. Apalagi, gorengan yang dibeli di pinggir jalan, yang kita belum tahu tingkat kebersihannya.

Namun khusus untuk kacang, katanya, sebaiknya dimakan setelah perut cukup terisi dengan bahan makanan lain. Menurutnya, olahan kukus lebih pas untuk bahan makanan yang memiliki kandungan serat tinggi dan rasa manis.


0 comments:

Post a Comment

 
Photography Templates | Slideshow Software